sebenarnya ini ilmu gerak, biasa dipakai oleh orang silat karomah atau silat hadiran tetapi saya coba ketengahkan disini karena begitu mudahnya untuk dikuasai
caranya: berdiri tegak, angkat kaki kanan dengan lutut ditekuk, rapatkan kedua sikumu kebadan dan tekuklah keatas dengan telapak tangan menghadap kebawah.lihatlah ujung hidungmu sendiri, kemudian bacalah: ingsun amatak ajiku si kethek putih. jika terasa terdorong kedepan jatuhkan tubuhmu kedepan dan langsung berguling 1 kali. setelah itu jadilah anda hanoman "si kethek putih" yang siap berkelahi. jika sudah menang atau mau berhenti berkelahi bacalah istighfar atau bacaan lain yang sejenis menurut agamanya masing-masing.
ada baiknya sering melihat-lihat binatang kera agar mengerti gerak-geriknya, cara berkelahinya. dianjurkan mencari referensi yang menerangkan tentang hanoman agar mengerti sifat-sifatnya.
aji kethek putih
Wednesday, September 17, 2008 by Administrators
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment